Selasa, 09 Oktober 2012

Saat Semua Terjadi

Kelompok : 3
Judul : Saat Semua Terjadi

Tokoh :
- Nikky Tandayu sebagai Aldo
- Vincensius Hans Kristianto sebagai Doni
- Rizky Fajar Adzani sebagai Albert
- Issaq Maulana sebagai Toni

Skeaniro :
Liburan kelulusan SMA kemarin Aldo dan Dony menyempatkan diri untuk berkunjung ke kota kecil di pegunungan dieng/berada di provinsi jawa tengah. Mereka sebenarnya bertujuan untuk melihat keindahan pegunungan dieng, yang dimana terdapat beberapa obyek wisata yang sangat menakjubkan disini. Contohnya candi kresna, telaga warna dll. Keesokan harinya mereka bersama dengan rombongannya pergi menuju tempat wisata. Akan tetapi, bencana pun datang tanpa kita mengerti. Gas beracun keluar dari pegunungan dieng. Untungnya kita dapat mengungsi ke tempat evakuasi sebelum kita menghirup udara tersebut. Setelah bencana telah usai, kita menyempatkan diri untuk bertanya-tanya dengan poenduduk yang tertimpa bencana. Aldo pun melihat ada satun anak kecil sedang menangis di pinggir lapangan. Dialog :

Aldo : “Kenapa kamu menangis, nak ?”

Toni : “Aku tidak tahu dimana keluargaku berada, bencana itu terlalu cepat
dan membuatku melupakan semua keluargaku” (dengan menangis)

Doni : “Aldo, kau sedang ngapain si ?” dengan tergesa-gesa menghampiri aldo

Aldo : “Apa kamu gabisa liat didepan ini ada anak yang sedang menangis !” dengan suara yang cukup keras

Doni : “Ya maaf, aku kan gak tau”

Aldo : "Ya udah, kita tolongi anak ini dulu"

Doni : "ya"

Tidak ada komentar:

Posting Komentar